sebab hidup kami ini adalah hidup karena percaya, bukan karena melihat
(2 Korintus 5:7)
Apa yang bikin Tuhan mo mengabulkan doa kita? Kalo kita liat di Yesaya 38:1-8 ad ada dua hal yang bikin Tuhan gak tahan buat gak mengabulkan doa kita. Doa en air mata. Di sana diceritain waktu Hizkia nangis-nangis sama Tuhan, Dia mengabulkan doanya. Analoginya sih gini, Tuhan itu 'kan bapa kita. Mana ada bapa yang tahan ngeliat anaknya nangis-nangis en gak kabulin permintaan anaknya. Tapi tetap aja ya, kita juga minta sesuatunya yang benar ya, bukan buat keinginan pribadi.
(Eddy, sales administration)
0 comments:
Post a Comment