Suasana doa en sharing firman Tuhan di kantor GFRESH!

19 September 2008

Sebab Aku ini mengetahui rancangan-rancangan apa yang ada pada-Ku mengenai kamu, demikianlah firman TUHAN, yaitu rancangan damai sejahtera dan bukan rancangan kecelakaan, untuk memberikan kepadamu hari depan yang penuh harapan.

(Yeremia 29:11)

Kita sering dengar tentang dosa. Tapi apa sih sebenarnya dosa itu? Ada 5 definisi dosa:

  1. Melanggar hukum. Maksudnya jelas. Kalo kita melanggar aturan, apalagi aturan Tuhan itu udah dosa.
  2. Melangar posisi. Dosa itu juga masalah posisi kita di hadapan Tuhan. Dosa itu artinya kita gak meliat diri kita sebagaimana Tuhan melihat diri kita.
  3. Kehilangan kemuliaan Allah. Ayatnya jelas, kalo orang udah berdosa, kita kehilangan kemuliaan Tuhan (Roma 3:23)
  4. Kehilangan hubungan sama Tuhan. Dosa bikin kita gak bisa punya hubungan lagi sama Tuhan, makanya Tuhan Yesus perlu datang buat benerin hubungan itu.
  5. Kehilangan tujuan Allah yang sempurna. Sebelum ada dosa, Tuhan udah punya rencana buat kita. Tapi karena dosa tujuan Allah yang sempurna itu jadi ilang deh.. \

So ternyata definisi dosa gak sesimpel yang kita kira 'kan?

(Marthin, marketing promotion / admin)


 

0 comments:

 
design by suckmylolly.com